
Ketika Ruang Undagi PSR UPMI Berbagi Ilmu
RUANG Undagi, unit kegiatan mahasiswa Program Studi Pendidikan Seni Rupa, Fakultas Bahasa dan Seni UPMI Bali, tak hanya unjuk kegiatan di dalam kampus. Mereka pun kerap menunjukkan kreativitas dan di ruang publik. Paling anyar, Ruang Undagi berbagi ilmu di SMA Negeri 8 Denpasar, Selasa 10 Desember lalu. Sejumlah pegiat UKM Ruang Undagi bersama dosen pendamping…